Pemerintah Sudan dan Israel telah sepakat membangun misi diplomatik di masing-masing negara, menyusul perjanjian normalisasi hubungan keduanya Oktober tahun lalu.Sumber pemerintah Sudan mengatakan, k..
Menteri Keuangan AS Steven Mnuchin tiba di Sudan pada Rabu (6/1) waktu setempat, dalam kunjungan pertama yang dilakukan oleh seorang pejabat senior Amerika sejak pemerintahan Presiden Donald Trump me..
Sudan mengklaim pasukan militernya telah mengambil kendali semua wilayahnya di perbatasan yang dihuni oleh warga Ethiopia. Dalam pidato Hari Kemerdekaan pada Kamis malam (31/12), kepala dewan kedaula..
Konflik etnis di Darfur Selatan, Sudan kembali berkobar baru-baru ini, dan sudah merenggut 15 korban jiwa. Berdasarkan penuturan dua pemimpin setempat, konflik terjadi antara anggota suku Masalit dan..
Konflik bersenjata masih menggentayangi Ethiopia. Setelah selesai bersitegang dengan Front Pembebasan Rakyat Tigray (TPLF), bentrokan antara pasukan Ethiopia dan Sudan pecah di perbatasan.Menteri Inf..
Pejabat menteri keuangan dan perencanaan ekonomi Sudan mengumumkan kabar baik pasca negara itu resmi dicoret dari daftar hitam Washington sebagai negara sponsor terorisme, Senin (14/12).Ia mengatakan..
Kedutaan Besar AS di Khartoum mengumumkan bahwa Amerika Serikat secara resmi telah mencabut penunjukan Sudan sebagai negara sponsor terorisme, setelah 27 tahun memasukkan negara itu dalam daftar hita..
Perdana Menteri Sudan Abdalla Hamdok melakukan kunjungan singkat ke Ethiopia untuk menawarkan diri sebagai penengah konflik Tigray. Sayangnya, menurut tiga pejabat pemerintah Sudan, tawaran tersebut ..
Sudan saat ini tengah membutuhkan uluran tangan internasional. Hal itu diutarakan oleh Kepala Badan Pengungsi Perserikatan Bangsa (UNHCR) Filippo Grandi pada Minggu (29/11). Dia mengatakan bahwa S..
Mantan perdana menteri Sudan sekaligus tokoh oposisi utama Sadiq al-Mahdi dilaporkan telah meninggal karena terinfeksi virus corona pada hari Kamis (26/11) watu setempat.Pria berusia 84 tahun itu ada..
Konflik di Tigray membuat negara tetangga Ethiopia, Sudan, kewalahan. Di tengah situasi yang sulit, sejumlah petugas kemanusiaan yang ditugaskan di Sudan juga harus berjuang menangani puluhan ribu pe..
Israel mengirim delegasi pertamanya ke Sudan untuk membahas potensi kerja sama ekonomi dan kemanusiaan pada Senin (23/11). Delegasi Israel itu dilaporkan telah bertolak dari Bandara Ben Gurion menuju..
Rusia berencana membangun pangkalan angkatan laut di pantai Laut Merah Sudan yang akan berfungsi sebagai pusat dukungan logistik di kawasan tersebut. Sebuah rancangan perjanjian bahkan sudah ditandat..
Beberapa hari setelah kesepakatan normalisasi dengan Israel, pemerintah Sudan akan segera merasakan manfaat dari menghangatnya hubungan kedua negara.Hal tersebut dapat dilihat dari pengumuman y..
Israel akan segera mengirimkan delegasi untuk melakukan perjalanan ke Sudan guna menindaklanjuti normalisasi hubungan yang diumumkan pada Jumat (23/10).Berbicara dalam konferensi pers pada Sabtu (24/..