Surat kabar Inggris,
Metro melansir pasangan suami istri yang tinggal di Shropshire di West Midlands, Inggris itu memanggil layanan 911 karena sang istri tidak mau menyerahkan remot TV. Petugas polisi yang mengangkat panggilan tersebut mengungkapkan, ia terkejut ketika seorang pria dari sebrang telepon mengadukan hanya karena permasalahan itu.
"Istri saya tidak mau memberi saya remote (TV)," ujar polisi yang tidak disebutkan namanya menirukan panggilan pria itu.
Polisi tersebut mengaku pengaduan ini sangat tidak lazim, dkarena lazimnya mereka menerima pengaduan orang yang terjebak dalam lift atau orang yang kehabisan uang untuk naik taksi.
[ian]
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: