Buzzer langsung bergerak membela Gibran dengan melakukan perundungan terhadap Pandji habis-habisan.
Pendakwah Ustaz Hilmi Firdausi alias Gus Hilmi turut angkat suara soal kelakuan buzzer yang rama-ramai menyerang Pandji.
Menurut Gus Hilmi, seharusnya para buzzer berterimakasih kepada Pandji yang secara tidak langsung telah membuka lapangan kerja.
"Para buzzer harus berterimakasih sama Pandji. Gegara Mens Rea kalian dapat job lagi, bahkan saya lihat sekarang lebih masif. Congratz yaa," tulis Gus Hilmi lewat cuitannya di akun Facebook pribadinya yang dikutip Rabu 7 Januari 2026.
Unggahan Gus Hilmi langsung disambar banyak warganet.
"Menciptakan lapangan kerja salah satu job desk wapres juga kan," kata Irine Aditya.
"Tp masak kita rela, uang pajak buat bayarin buzzer," sambung Afif Yusrian.
BERITA TERKAIT: