Dimensy.id Mobile
Dimensy.id
Apollo Solar Panel

Debat Cawapres, Cak Imin Dapat Posisi di Tengah

 LAPORAN: <a href='https://rmol.id/about/ahmad-satryo-1'>AHMAD SATRYO</a>
LAPORAN: AHMAD SATRYO
  • Jumat, 19 Januari 2024, 20:45 WIB
Debat Cawapres, Cak Imin Dapat Posisi di Tengah
Tiga Cawapres, dari kiri: Muhaimin Iskandar, Gibran Rakabuming Raka, Muhfud MD/Rep
rmol news logo Posisi Cawapres Nomor Urut 2, Muhaimin Iskandar, pada panggung debat Cawapres mendatang, Minggu (19/1), berada di posisi tengah, diapit dua rivalnya.

Menurut anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, August Mellaz, penempatan posisi pendamping Capres Anies Baswedan itu di tengah, karena mendapat giliran bicara pertama.

"Penyampaian visi misi dimulai dari pasangan calon nomor urut 1," kata Mellaz, saat jumpa pers di Kantor KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (19/1).

Penentuan posisi Cawapres, kata dia, disesuaikan kesempatan bicara. Kebijakan itu diberlakukan KPU RI pada debat kedua lalu.

Saat itu KPU menempatkan Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, di posisi tengah.rmol news logo article
EDITOR: ACHMAD RIZAL

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

ARTIKEL LAINNYA