Dimensy.id Mobile
Dimensy.id
Apollo Solar Panel

Gempa Bumi di Laut Banten Terasa Hingga Jakarta

 LAPORAN: <a href='https://rmol.id/about/bonfilio-mahendra-1'>BONFILIO MAHENDRA</a>
LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA
  • Kamis, 17 Agustus 2023, 12:19 WIB
Gempa Bumi di Laut Banten Terasa Hingga Jakarta
Pusat gempa berada di 96 km baratdaya Muara Binuangeun, Lebak, Banten/Net
rmol news logo Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis adanya gempa bumi berkekuatan 5,7 Magnitudo pada Kamis (17/8) pukul 11.28.48 WIB.

Pusat gempa berada di 96 km baratdaya Muara Binuangeun, Lebak, Banten.

Dikutip dari laman resmi BMKG, gempa ini tidak berpotensi tsunami.

Meski begitu, BMKG menyarankan para masyarakat sekitar Banten dan Jakarta agar hati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi.

Sementara itu, Wicaksono (24) salah seorang karyawan yang masih bertugas merasakan gempa tersebut dari lantai 7 tempatnya bekerja di bilangan Jakarta Selatan.

"Iya tadi sempat goyang seperti gempa," kata Wicaksono.rmol news logo article

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

ARTIKEL LAINNYA