Reformasi Politik, PM Baru Ethiopia Rangkul Oposisi

 LAPORAN: <a href='https://rmol.id/about/amelia-fitriani-1'>AMELIA FITRIANI</a>
LAPORAN: AMELIA FITRIANI
  • Selasa, 27 November 2018, 19:43 WIB
Reformasi Politik, PM Baru Ethiopia Rangkul Oposisi
Abiy Ahmed/Net
rmol news logo Perdana Menteri Ethiopia, Abiy Ahmed bertemu dengan anggota dari 81 partai oposisi di nengara tersebut pada Selasa (27/11).

Pertemuan itu dilakukan untuk membahas cara-cara mereformasi sistem pemilu Ethiopia.
Dikabarkan Reuters, sejak menjabat sebagai orang nomoe satu di Ethiopia April lalu, Ahmed diketahui merealisasikan janji untuk membuka arena politik yang lebih adil.

Dia mengubah politik nasional dengan menyambut kembali oposisi yang diasingkan dan kelompok separatis, melepaskan tahanan dan menunjuk seorang mantan pembangkang dipenjara sebagai kepala dewan pemilihan.

Pertemuan tersebut berfokus pada menyoroti reformasi yang diperlukan untuk memastikan pemilu mendatang bebas dan adil, serta tanggung jawab bersama dari semua. [mel]

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

FOLLOW US

ARTIKEL LAINNYA