Penggeledahan dilakukan lantaran imam masjid tersebut diduga mentransfer dana ke seorang militan ISIS di Suriah untuk tujuan melaksanakan tindakan kriminal teroris.
Masjid yang digeledah itu adalah masjid As-Sahaba yang terletak distrik Wedding di utara Berlin.
Kantor Jasa Penuntut Umum Jerman, seperti dimuat
Reuters, mengatakan bahwa masjid itu adalah tempat di mana Ahmad A. yang berusia 45 tahun, atau yang lebih dikenal sebagai Abul Baraa, berkhotbah.
Belum ada keterangan lebih lanjut dari pihak kepolisian Jerman ataupun pihak masjid atau pengacara yang mewakilinya.
[mel]
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: