Para prajurit TNI AL dari Korps Marinir bahu-membahu membersihkan lumpur di SDN No. 152981 Tukka 1B, Jalan Humala Tambunan, Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, Jumat, 2 Januari 2026. Fokus utama mereka adalah memastikan ruang kelas, teras, hingga area halaman kembali bersih dan tertata, sehingga kegiatan belajar mengajar dapat dijalankan kembali. (Foto: Dispenal)
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.