Pertama, atas pelaksanaan Muktamar. Kedua atas capaian PKB di Pemilu 2014. Suara PKB naik 100 persen dibanding Pemilu 2009.
"Itu (pencapaian) luar biasa," jelas SP, panggilannya dalam acara muktamar tersebut di Surabaya (Minggu, 31/8)..
Karena itu, SP yakin tekad ketua umum DPP PKB untuk mengalahkan Partai Golkar pada Pemilu 2019 mendatang akan terkabulkan.
Sedangkan ucapan selamat ketiga adalah atas keputusan PKB mendukung Jokowi-JK pada Pilpres 2014. Sebelum mendukung Jokowi-JK, SP mengajak Muhaimin untuk bertemu. Saat itu, dia meyakinkan bahwa memilih Jokowi-JK merupakan
shirotol mustaqiem yang artinya jalan lurus.
"PKB kemudian mendukung Jokowi-JK yang akhirnya keluar menjadi presiden dan wakil presiden," demikian Surya Paloh.
[ian]
BERITA TERKAIT: