Kepulauan yang disengketakan itu dikenal dengan sebutan Kuriles di Rusia. Sedangkan Jepang menyebutnya Wilayah Utara.
Deretan kepulauan itu diketahui telah disengketakan sejak Perang Dunia II, tepatnya ketika pasukan Soviet menduduki empat pulau di ujung rantai kepulauan tersebut.
Instruksi percepatan pembangunan itu sendiri dilontarkan Shoigu di Vladivostok, Rusia seperti dimuat
Reuters (Selasa, 9/6).
Hubungan bilateral Rusia dan Jepang dalam beberapa tahun terakhir diliputi ketegangan, terutama setelah sejumlah pejabat negara Rusia mengunjungi sejumlah pulau tersebut dan meningkatkan kegiatan militer di sana.
Jepang sendiri mengklaim bahwa pulau-pulau tersebut merupakan bagian dari wilayahnya dan ingin Rusia tak lagi mengusiknya.
[mel]
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: