Demikian disampaikan Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Mabes Polri, Kombes Agus Rianto, menjawab pertanyaan wartawan di kantornya, bilangan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
"Sampai saat ini belum ada penjelasan secara resmi siapa jadi Wakapolri, kita tunggu saja.Belum ada penjelasan dari SDM Mabes Polri," ungkap Agus beberapa saat lalu, Rabu (31/7).
Beberapa waktu lalu, anggota Komisioner Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas), Edi Hasibuan, menduga kekosongan Wakapolri tak akan berlangsung lama karena sudah ada beberapa nama yang layak menggantikan Nanan duduk di kursi Wakapolri.
[ald]
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: