Gempa terjadi pada Kamis malam (14/11) sekitar pukul 23.17 WIB. Pusat gempa berada di 137 kilometer Barat Laut Jailolo, Maluku Utara dengan kedalaman 73 kilometer.
Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui adanya kerusakan atau koran jiwa akibat gempa ini. []
BERITA TERKAIT: