Prajurit TNI yang tergabung dalam Komando Tugas Gabungan Terpadu (Kogasgabpad) Penanggulangan Bencana gempa bumi, tsunami dan likuifaksi Palu, Sigi dan Donggala dari Batalyon Arhanud 16/Sula Bhuana Chakti (SBC) Divif 3 Kostrad menggelar lomba mewarnai di camp pengungsian Kel. Kayumalue, Kec. Palu Utara, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (24/10).
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.