"Saya pikir
reshuffle menjadi kewenangan ketum. Kedua, kami belum pernah dengar itu," kata wakil ketua Komisi I DPR RI ini saat ditemui di gedung parlemen, Senayan, Jakarta (Rabu, 1/7).
Dijelaskan Hanafi, PAN belum memutuskan untuk bergabung dengan pemerintah, maupun tetap di luar bersama Koalisi Merah Putih (KMP). Namun begitu, putra ketua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais mengatakan bahwa PAN akan menentukan nasib tersebut usai Hari Raya Idul Fitri. Artinya, hingga saat ini belum ada kader yang disiapkan PAN jadi menteri di Kabinet Kerja.
"Mungkin dibicarakan setelah lebaran. Pembicaraan saja belum, masa
udah nyiapin sih. Kan kita nggak
GR," tandasnya.
[wid]
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: