Danilo Petrucci bertekad bangkit di paruh kedua MotoGP 2018 setelah tampil inkonsisten belakangan ini. Tekad pebalap Pramac Racing, tidak lepas dari kepastian promosi ke tim Ducati yang akan dia dapatkan untuk musim balap 2019. Sementara Jorge Lorenzo yang sebelumnya memegang posisi itu memutuskan menerima tawaran sebagai pembalap Tim Repsol Honda menggantikan Dani Pedrosa. Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.
BERITA TERKAIT: