Sisir Gunung Bulusaraung

Senin, 19 Januari 2026, 00:59 WIB
Sisir Gunung Bulusaraung
Personel Korps Pasukan Gerak Cepat (Korpasgat) yang tergabung dalam Tim Search and Rescue (SAR) TNI Angkatan Udara menyisir lokasi jatuhnya pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di Gunung Bulusaraung, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Minggu, 18 Januari 2026. Penyisiran itu berhasil menemukan potongan bangkai pesawat ATR 400. (Foto: Puspen TNI)  

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

FOTO LAINNYA