Berita

Tim Trabas Maung Lodaya menyalurkan bantuan ke pengungsi yang wilayahnya sulit dijangkau/Ist

Presisi

Tim Trabas Maung Lodaya Diturunkan ke Lokasi Pengungsian yang Sulit Terjangkau

SELASA, 29 NOVEMBER 2022 | 03:20 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Polda Jawa Barat terjunkan Tim Trabas Maung Lodaya untuk menyalurkan bantuan bagi korban bencana alam di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat dengan menggunakan motor Trail.

Tim Trabas Maung Lodaya ini, akan mengantarkan beragam kebutuhan bagi para pengungsi yang tinggal di wilayah pelosok yang aksesnya masih sulit dijangkau menggunakan kendaraan roda empat.

“Dalam upaya untuk suplai bahan logistik ke daerah - daerah pengungsian yang sulit terjangkau kita juga turunkan tim trail,” kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Ibrahim Tompo, Senin (28/11).


Disamping proses evakuasi korban, pihak kepolisian bersama Tim SAR Gabungan bahu membahu salurkan bantuan bagi korban yang tinggal di pengungsian.

“Diharapkan mereka bisa menjangkau wilayah-wilayah yang belum terjangkau dan  lokasnya cukup jauh untuk mensuplai kepada masyarakat yang membutuhkan di wilayah tersebut,” ungkapnya.

Selain Tim Trabas Maung Lodaya, Polda Jabar juga turunkan 1 SST Anggota Kompi 3 Batalyon B Pelopor dipimpin Danki Penugasan AKP Seno Sujatmiko melaksanakan penyusuran sungai.

“Mereka bertugas untuk melakukan pencarian korban di bawah longsoran Jalur Cugenang bersama Tim SAR Gabungan di Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang,” tandasnya.

Kabid Humas menyebut tim gabungam  masih terus melakukan evakuasi  pencarian korban gempa bumi Cianjur.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya