Berita

Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, saat bertemu perwakilan Bawaslu di Balaikota DKI Jakarta/Ist

Politik

Bertemu Bawaslu, Pemprov DKI Komitmen Sukseskan Pemilu 2024

SELASA, 01 NOVEMBER 2022 | 12:52 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Sebuah pertemuan digelar Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, dengan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) DKI Jakarta di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat.

Agenda utama pertemuan tentu saja untuk membahas persiapan Pemilu dan Pilkada serentak yang akan berlangsung pada 2024 mendatang.

"Sebagai negara demokrasi, kita memikul amanat konstitusi untuk menyelenggarakan Pemilu yang jujur dan adil," kata Heru seperti dikutip Kantor Berita RMOLJakarta melalui akun Instagram pribadinya, Selasa (1/11).


Untuk memperlancar pelaksanaan Pemilu dan Pilkada 2024, dana hibah senilai Rp 206 miliar telah disiapkan pihak Pemprov DKI.

Dana ini bersumber dari APBD DKI Jakarta yang memang telah disiapkan khusus untuk menggelar pesta demokrasi di ibukota.

"Pemprov DKI Jakarta berkomitmen untuk terus bersinergi dengan Bawaslu DKI Jakarta demi menyukseskan Pemilu dan Pilkada serentak 2024 sesuai peraturan perundang-undangan yang ada," tandas Heru.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya