Berita

Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu alias Bharada E/Net

Hukum

Bharada E Siap Beri Kejutan dalam Sidang Pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat

SELASA, 04 OKTOBER 2022 | 21:13 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Persidangan kasus pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat sebentar lagi akan digelar usai berkas perkara dinyatakan lengkap dan pelimpahan tahap II tersangka berikut barang bukti rampung.

Kuasa hukum Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu, Ronny Talapessy menyampaikan kalau kliennya itu memiliki kejutan yang akan diungkap dalam persidagan.

"Kami ada kejutan nanti di Pengadilan," kata Ronny Talapessy saat ditemui di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Selasa (4/10).

Sebagai kuasa hukum, Ronny mengaku telah menyiapkan strategi pembelaan. Namun terkait hal ini ia tidak ingin membeberkan stategi apa yang nanti ia terapkan.

“Cuma dalam saat ini belum kita sampaikan tetapi pastinya nanti. Dalam rangka membela Bharada E," ujar Ronny.

Adapun penyidik polri sendiri telah melakukan pelimpahan barang bukti kepada kejaksaan. Rencananya, pada Rabu (5/10) mereka akan melimpahkan lima tersangka dalam kasus pembunuhan berencana ini kepada kejaksaan.

Kelima tersangka itu ialah Ferdy Sambo, Bharada E, asisten rumah tangga sekaligus supir Kuat Maruf dan Bripka Ricky Rizal, serta Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi.

Kelima tersangka ini, dijerat dengan pasal pembunuhan berencana 340 KUHP subsider 338 Junto Pasal 55 dan Pasal 56 KUHP dengan ancaman hukuman mati, penjara seumur hidup atau paling lama 20 tahun.

Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

Selebgram Korban Penganiayaan Ketum Parpol Ternyata Mantan Kekasih Atta Halilintar

Senin, 07 Oktober 2024 | 14:01

UPDATE

Butuh Sosok Menteri Keuangan Kreatif dan Out of the Box

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:44

KPK Masih Usut Keterlibatan Hasto Kristiyanto di Kasus Harun Masiku dan DJKA

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Kesan Jokowi 10 Tahun Tinggal di Istana: Keluarga Kami Bertambah

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Segini Potensi Penerimaan Negara dari Hasil Ekspor Pasir Laut

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:22

Main Aman Pertumbuhan 5 Persen

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:19

Gagal Nyagub, Anies Makin Sibuk

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:08

Predator Seks Incar anak-anak, Mendesak Penerapan UU TPKS

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:41

Dukung Otonomi Sahara Maroko, Burundi: Ini Solusi yang Realistis

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:39

Digelar Akhir Oktober, Indocomtech 2024 Beri Kejutan Spesial

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:29

WTO Perkirakan Perdagangan Global Naik Lebih Tinggi jika Konflik Timteng Terkendali

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:15

Selengkapnya