Berita

Ilustrasi Pemilihan Umum 2024/RMOL

Politik

Tidak Melulu Merakyat, Capres Ideal 2024 harus Cerdas dan Paham Geopolitik

KAMIS, 23 JUNI 2022 | 13:17 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Calon Presiden (Capres) 2024 diharapkan memiliki gagasan dan pengetahuan yang luas untuk Indonesia yang lebih baik di masa mendatang.

Atas dasar itu, Founder Lambaga Survei Kelompok Diskusi dan Kajian Opini Publik Indonesia (KedaiKOPI), Hendri Satrio menilai bahwa penting seorang presiden memahami geopolitik.

“Iya Presiden itu harus paham geopolitik,” kata Hensat sapaan akrab Hendri Satrio kepada Kantor Berita Politik RMOL beberapa saat lalu di Jakarta, Kamis (23/6).


Hensat menambahkan, dalam survei teranyar KedaiKOPI mengenai kriteria capres ideal 2024 yang diinginkan publik adalah presiden yang cerdas. Tren citra merakyat seorang capres mulai bergeser ke arah kapasitas atau kecerdasan yang diinginkan publik saat ini.

“Kalau dari hasil surveinya KedaiKOPI kriteria yang paling diinginkan saat ini tuh cerdas. Bergeser dari sebelumnya merakyat,” kata Hensat.

Oleh karenanya, Dosen Universitas Paramadina ini menyarankan agar para capres 2024 untuk membekali diri dengan ide gagasan visioner tanpa polesan pencitraan.

“Maka strateginya itu harus pameran-pameran. Pameran ide, pameran karya pembangunan. Enggak bisa lagi dengan drama-drama pencitraan,” pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya