Berita

Petugas tengah mengecak unggas yang diduga mengidap flu burung/Net

Dunia

Meluas, 13 Prefektur Jepang Sudah Terpapar Flu Burung

KAMIS, 24 DESEMBER 2020 | 12:31 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Wabah flu burung kian meluas di Jepang. Saat ini sudah ada 13 prefektur yang sudah mengidentifikasi virus tersebut.

Pihak berwenang melaporkan prefektur Chiba menjadi wilayah ke-13 yang terpapar flu burung H5 yang sangat patogen. Alhasil sekitar 1,16 juta ayam akan dimusnahkan di peternakan yang terpapar penyakit.

Dimuat NHK pada Kamis (24/12), pihak berwenang juga akan mengkarantina unggas untuk area 10 kilometer dari peternakan yang terpapar. Artinya, ayam dan telur tidak boleh dimobilisasi.

Selain di Chiba, sejauh ini wabah flu burung di Jepang sudah ditemukan di prefektur Kagawa, Fukuoka, Hyogo, Miyazaki, Hiroshima, Nara, Oita, Wakayama, Okayama, Shiga, Tokushima dan Kochi.

Totalnya sudah ada lebih dari 3,4 juta unggas peliharaan telah dimusnahkan untuk mencegah penyebaran penyakit.

Wabah flu burung juga baru-baru ini terdeteksi di Inggris, Belanda, Jerman bagian utara dan Belgia.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya