Berita

Aksi protes anti-pemerintah di Israel/Net

Dunia

Kompak, Ribuan Warga Israel Di Seluruh Negeri Lancarkan Protes Anti-Pemerintah

MINGGU, 04 OKTOBER 2020 | 09:43 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Aksi protes masih melanda Israel meski pemerintah telah memberlakukan lockdown di tengah lonjakan kasus harian Covid-19.

Ribuan warga di seluruh negeri kompak mencemooh undang-undang (UU) baru yang diterbitkan untuk mengekang demonstrasi anti-pemerintah pada Sabtu (3/10).

Dilaporkan Reuters, aksi protes memenuhi jalanan. Itu hanya berselang tiga hari setelah parlemen menyetujui UU untuk membatasi ruang lingkup demonstrasi itu.


Di dalam UU baru itu, warga dilarang mengadakan demonstrasi lebih dari 1 km dari rumah mereka dan memaksa dilakukan jarak sosial yang lebih ketat dengan alasan untuk menghentikan penyebaran virus corona.

Tetapi para kritikus menyebut UU tersebut sebagai pukulan terhadap kebebasan berbicara.

Selain menolak UU baru, para demonstran juga terus menekan Perdana Menteri Benjamin Netanyahu atas penanganannya terhadap pandemi Covid-19 dan tuduhan korupsi yang terus ia bantah.

Sebagian besar protes pada Sabtu malam cukup kecil tetapi tersebar di seluruh negeri, kecuali ribuan orang berkumpul di Tel Aviv.

Sejumlah kecil pengunjuk rasa bentrok dengan polisi dan mencoba memblokir jalan-jalan kota. Jurubicara polisi mengatakan, sekitar lima belas orang ditangkap.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya