Berita

Buronan kelas kakap Kejagung Djoko Tjandra/Net

Politik

Buronan Kakap Djoko Tjandra Punya KTP-El Dan Paspor, Tito Pilih Enggan Berkomentar

SELASA, 14 JULI 2020 | 02:19 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian enggan mengomentari buronan kelas kakap Djoko Tjandra yang memiliki identitas resmi seperti KTP elektronik dan paspor tanah air. Buronan kelas kakap Kejaksaan Agung itu pun dapat leluasa keluar masuk Indonesia.

Buronan Kejaksaan Agung itu, diduga menggunakan ‘jalur tikus’ atau kongkalikong dengan oknum Pemerintah Daerah agar mendapatkan identitas warganegara Indonesia.

“Saya Mendagri nggak komen itu dululah. Karena itu tanyakan, itu bagian investigasi dari apa, saya nggak mau berandai-andai,” ujar Mendagri usai rapat kerja bersama Komisi II DPR RI, Senin (13/7).

Pihaknya juga belum dapat menyampaikan sanksi tegas apa yang dikeluarkan jika ternyata benar ada oknum di pemerintahan daerah yang mencoba memuluskan jalan Djoko Tjandra mendapatkan dokumen identitas sebagai warga negara Indonesia (WNI).

Mantan Kapolri ini, meminta masyarakat menunggu hasil investigasi pihak Kejaksaan Agung terkait bobolnya Djoko Tjandra yang bebas keluar masuk Indonesia.

“Lebih baik nunggu hasil investigasi dari aparat terkait kepolisian dan kejaksaan, oke,” tutupnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya