Berita

Topan menghantam Filipina/Net

Dunia

Dihantam Topan Ganas, Filipina Bersiap Tutup Bandara Internasional

SELASA, 03 DESEMBER 2019 | 08:39 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Sekitar 200 ribu orang di daerah pantai dan pegunungan Filipina dievakuasi awal pekan ini karena kekhawatiran akan banjir dan tanah longsor sebagai akibat dari Topan Kammuri yang menghantam wilayah tersebut.

Topan yang dalam bahasa lokal lebih dikenal dengan nama Topan Tisoy itu pertama kali mendarat di pulau utama Luzon Filipina, tepat sebelum tengah malam (Selasa 3/12).

Badan bencana Filipina bergegas mengevakuasi ratusan ribu orang di puluhan provinsi di Luzon selatan. Mereka memberitahu kepada warga bahwa topan tersebut setara kategori empat dan mereka diimbau untuk waspada terhadap kemungkinan tanah longsor, badai dan banjir yang dipicu oleh angin kencang dan hujan lebat.


Dikabarkan Al Jazeera, topan itu diperkirakan akan melintas di dekat ibukota, Manila, pada tengah hari ini (Selasa, 3/12). Hal itu membuat para pejabat mengumumkan rencana penutupan Bandara Internasional Ninoy Aquino mulai pukul 11 siang hingga 11 malam waktu setempat.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya