Berita

Ma'ruf Amin/Net

Pertahanan

Ma'ruf Amin Hadiri Pisah Sambut Kapolda Jatim

KAMIS, 13 SEPTEMBER 2018 | 08:37 WIB | LAPORAN: SUKARDJITO

Pisah sambut Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Timur dihadiri bakal calon wakil presiden, Ma'ruf Amin.

Dilansir Kantor Berita RMOLJatim, Malam pisah sambut mantan Kapolda Jatim dari Irjen Pol Machfud Arifin kepada Irjen Pol Luki Hermawan berlangsung pada  Rabu (12/9) pukul 19.00 WIB bertempat di Hotel Shangrilla, Surabaya.

Kapolda Jatim mengucapkan terima kasih kepada Irjen Machfud Arifin SH atas dedikasinya terhadap Polda Jatim dengan pembangunan dan kinerja, sehingga mendapatkan beberapa penghargaan dari Kapolri dan pujian dari Presiden RI.


“Kami akan meneruskan amanah ini dengan sebaik-baiknya sehingga dapat membuat Polda Jatim menjadi semakin maju, jaya dan aman terkendali," kata Irjen Pol Luki Hermawan.

Dalam giat ini,  Kapolda Jatim Irjen Pol Luki Hermawan beserta ibu memberikan cinderamata kepada Irjen Pol Machfud Arifin beserta ibu.
Dan juga Irjen Pol Machfud Arifin beserta ibu mendapatkan cinderamata dari Forkopimda Provinsi jatim.

Dan tak lupa, untuk menambah semaraknya dan kemegahan acara pisah sambut ini menyajikan hiburan diantaranya tari-tarian yang langsung diperagakan oleh para Ketua Bhayangkari Cabang Jajaran Polda Jatim, dan juga bintang tamu artis Ibukota yakni Anji Manji. [jto]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya