Berita

Wakil Ketua Badan Sosialisasi MPR RI Zainut Tauhid Saadi/ney

Logis, Empat Pilar MPR RI Jaga Jati Diri Bangsa

SENIN, 30 MARET 2015 | 10:49 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Wakil Ketua Badan Sosialisasi MPR RI Zainut Tauhid Saadi mengungkapkan bahwa Sosialisasi Empat Pilar MPR RI, yakni  Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara, UUD NRI Tahun 1945 sebagai konstitusi negara dan Ketetapan MPR, NKRI sebagai bentuk negara dan Bhinneka Tunggal Ika sebagai semboyan negara adalah satu upaya bangsa untuk kembali memahami nilai-nilai luhur bangsanya sekaligus memahami konstitusi negara.

Sosialisasi menjadi penting disebabkan karena bangsa ini seperti melupakannya dan tidak lagi membicarakannya apalagi mengimplementasikannya. Upaya tersebut makin keras dan harus diwujudkan ketika fakta memperlihatkan bahwa bangsa ini sepertinya cepat menjadi pemarah. Rakyat Indonesia saat ini adalah rakyat yang cepat sekali tersulut amarah, cepat tersinggung sehingga memunculkan banyak konflik-konflik horizontal terutama di daerah.
 
Hal tersebut, menurut Zainut, menunjukkan bahwa bangsa ini lambat laun akan kehilangan jati dirinya yakni mengedepankan kesopanan, kesantunan, penuh kasih sayang. Persaudaraan yang sangat terjalin baik di masa lalu kini seperti hilang.


"Hal tersebut terjadi era reformasi bergulir. Kebebasan era reformasi dimaknai secara serampangan. Kebebasan dimaknai kebebasan mutlak tanpa filter. Filter itu sebenarnya adalah nilai-nilai luhur dan aturan-aturan yang terdapat dalam Empat Pilar MPR RI.  Itulah mengapa sosialisasi menjadi begitu penting untuk seluruh rakyat Indonesia." ujarnya. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya