ilustrasi pengungsi suriah/net
ilustrasi pengungsi suriah/net
"Ketika perhatian global difokuskan pada ancaman perdamaian dan keamanan di mana kelompok terorisme seperti ISIS dan Nusra Front berpose, fokus kami harus terus berada pada bagaimana membantu dan mendukung warga Suriah," kata Sekjen PBB Ban Ki-moon dalam laporan terbaru seperti dimuat Reuters (Selasa, 23/3).
Dalam laporan bulanan ke-13 Dewan Keamanan PBB mengenai Suriah itu, Ban menyebut bahwa kurangnya akuntabilitas selama empat tahun perang sipil telah meningkatkan kejahatan perang di Suriah, termasuk kejahatan terhadap kemanusiaan dan kejahatan HAM lainnya. Bukan hanya itu, Dewan Keamanan PBB juga menemukan kekerasan dan hambatan birokrasi dalam upaya pengiriman bantuan kepada 12 juta warga Suriah.
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55
UPDATE
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23