Megawati Soekarnoputri bersama keluarga disambut ibu-ibu sambil menabuh rebana saat akan mendatangi TPS 027 Jalan Kebagusan III Pasar Minggu Jakarta, Rabu (19/4).
Ketua Umum PDI Perjuangan ini menyampaikan pesan agar gelaran Pilgub DKI putaran kedua berlangsung damai. Dia ingin agar warga DKI dapat memilih sesuai kehendak tanpa adanya intimidasi. PUTU WAHYU RAMA/RM