Aktivitas Bus Kota di Terminal Blok M, Jakarta, Senin (2/1). Hingga April 2017 mendatang, Pemerintah DKI Jakarta melalui Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Transportasi Jakarta (TJ), akan mengoperasikan armada bus maxi total di trayek bus sedang seperti Metromini, Kopaja, Kopami, Koantas Bima, meskipun mendapat protes dari Organda karena dinilai membunuh operator existing Bus Kota yang telah ada. Menurut PT Transjakarta, hal ini untuk mewujudkan Jakarta yang setara dengan kota-kota besar di dunia. Tedy Kroen/RM
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.