Pesawat Bomber AS Terbang Rendah

Minggu, 10 Januari 2016, 16:43 WIB
Pesawat Bomber AS Terbang Rendah
Sebuah pesawat bomber milik Amerika Serikat jenis B-52 tampak terbang rendah di Korea Selatan pada Minggu (10/1). Pesawat itu bersama dengan F-16 milik Amerikan Serikat dan F-15 milik Korea Selatan terbang rendah di negeri ginseng hari ini sebagai respon atas ujicoba bom hidrogen yang dilakukan oleh Korea Utara beberapa hari lalu. Reuters

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

ARTIKEL LAINNYA