Sejumlah siswa-siswi dari SDN Cipinang Besar Utara 03 Pagi, Jakarta Timur, belajar sejarah dalam pameran tokoh pemuda 1928 Seogondo Djojoppoespito dalam peristiwa Kongres Pemuda yang melahirkan Sumpah Pemuda. Pameran foto itu digelar di Museum Sumpah Pemuda, Jakarta, (Jumat 28/10). DWI PAMBUDO/RM
Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.