Berita

Menkomdigi Meutya Hafid memberikan keterangan pers usai bertemu Jaksa Agung ST Burhanuddin/Ist

Politik

Bertemu Jaksa Agung, Meutya Hafid Bahas Soal Judol dan Proyek Strategis Nasional

KAMIS, 14 NOVEMBER 2024 | 21:13 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid menyambangi Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin di kantornya pada Kamis, 14 November 2024.

Pembiraan secara komperhensif mengarah pada pemberantasan judi online (judol), serta beberapa proyek strategis nasional lainnya.

Meutya menulai audiensi ini perlu dilakukan dalam mendukung program Presiden Prabowo yakni Asta Cita dan kebetulan, antara dirinya dengan Burhanuddin sama-sama punya komitmen pemberantasan judol di instansi masing-masing. 


"Tadi juga menyinggung terkait komitmen bersama terkait penanganan judi online," kata Meutya.

Tak hanya soal judi online, Meutya juga meminta Kejagung melakukan pengawasan dan monitoring proyek-proyek strategis nasional lainnya yang akan dikerjakan, terlebih di kawasan terluar, terdepan, tertinggal.

"Tadi kami mohon dikawal, diawasi sedari awal, kira-kira apa yang bisa kita perbaiki dalam hal tata kelola, terkhusus dalam program-program yang terkait dengan connectivity atau pembangunan infrastruktur konektivitas," kata Meutya Hafid.

Menyikapi hal diatas, ST Burhanuddin menyebut pihaknya akan bersinergi dengan kementerian Komdigi dan lainnya dalam urusan judol dan persoalan lain.

"Untuk judi kan sekarang masih di dalam penyelidikan, tetapi nanti tindak lanjutnya di dalam penentuan, bagaimanapun juga, kami akan sinergikan dengan kementerian agar tidak terulang lagi hal-hal yang merugikan masyarakat," kata Burhanuddin.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya