Berita

Penumpang kereta api Stasiun Pasar Senen, Jakarta/RMOL

Presisi

Hampir 100 Personel Gabungan Siap Amankan Arus Balik Lebaran di Stasiun Gambir dan Pasar Senen

SABTU, 13 APRIL 2024 | 19:39 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Sebanyak 96 personel gabungan lakukan pengamanan dan pemantauan arus balik lebaran, di Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta, pada Sabtu (13/4).

Dua lokasi di atas diprediksi akan ramai pada sore hari menjelang malam nanti atau selama puncak arus balik mudik Lebaran 2024.

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro membagi personel tersebut, 43 personil di Stasiun Gambir dan 53 personil di Stasiun Pasar Senen.


Untuk itu, Susatyo mengimbau kepada pemudik untuk tidak memakai barang berharga yang mencolok perhatian publik.

"Barang yang berharga agar disimpan, pergunakan perhiasan seperlunya jangan berlebihan yang dapat mengundang pelaku kejahatan," kata Susatyo.

Guna menghindari tindakan kriminal, Polres Metro Jakpus bersama 3 Pilar bekerja sama dengan pihak Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen telah membuka posko pelayanan dan juga posko Kesehatan.

"Kami siagakan personil yang akan memantau dan melaksanakan Patroli jalan kaki dan akan memberikan himbauan dan mengingatkan agar selalu berhati-hati diperjalanan," demikian Susatyo.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya