Berita

Penumpang kereta api Stasiun Pasar Senen, Jakarta/RMOL

Presisi

Hampir 100 Personel Gabungan Siap Amankan Arus Balik Lebaran di Stasiun Gambir dan Pasar Senen

SABTU, 13 APRIL 2024 | 19:39 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Sebanyak 96 personel gabungan lakukan pengamanan dan pemantauan arus balik lebaran, di Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta, pada Sabtu (13/4).

Dua lokasi di atas diprediksi akan ramai pada sore hari menjelang malam nanti atau selama puncak arus balik mudik Lebaran 2024.

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Susatyo Purnomo Condro membagi personel tersebut, 43 personil di Stasiun Gambir dan 53 personil di Stasiun Pasar Senen.

Untuk itu, Susatyo mengimbau kepada pemudik untuk tidak memakai barang berharga yang mencolok perhatian publik.

"Barang yang berharga agar disimpan, pergunakan perhiasan seperlunya jangan berlebihan yang dapat mengundang pelaku kejahatan," kata Susatyo.

Guna menghindari tindakan kriminal, Polres Metro Jakpus bersama 3 Pilar bekerja sama dengan pihak Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen telah membuka posko pelayanan dan juga posko Kesehatan.

"Kami siagakan personil yang akan memantau dan melaksanakan Patroli jalan kaki dan akan memberikan himbauan dan mengingatkan agar selalu berhati-hati diperjalanan," demikian Susatyo.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya