Berita

Lima dari sembilan pembantu Presiden Jokowi yang masuk DCS Pileg 2024/RMOL

Politik

Sembilan Pembantu Jokowi Masuk DCS Pileg 2024, Termasuk Menpora

SENIN, 21 AGUSTUS 2023 | 10:39 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Daftar calon sementara (DCS) untuk pemilihan legislatif (Pileg) DPR RI 2024 yang ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, memuat sejumlah nama pembantu Presiden Joko Widodo.

Nama-nama menteri maupun wakil menteri Jokowi yang terdaftar sebagai Bacaleg di DCS itu diperoleh Kantor Berita Politik RMOL saat mengakses portal infopemilu.kpu.go.id/Pemilu/Dcs_dpr, Senin (21/8).

Dari 9.919 Bacaleg yang memenuhi syarat dan masuk DCS, setidaknya ada 9 nama menteri dan wakil menteri Jokowi.


Untuk menteri tercatat 5 nama, dan 4 nama lainnya merupakan wakil menteri. Mereka maju untuk beberapa daerah pemilihan (Dapil).

Berikut ini menteri dan wakil menteri yang masuk DCS Pileg DPR RI 2024:

1. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Yasonna Hamongan Laoly, nomor urut 1 dari PDIP, Dapil Sumatera Utara I

2. Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziah, nomor urut 1 dari PKB, Dapil Jakarta II

3. Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, nomor urut 1 dari Nasdem, Dapil Sulawesi Selatan I

4. Menteri Pemuda dan Olahraga, Ario Bimo Nandito, nomor urut 1 dari Golkar, Dapil DKI Jakarta I

5. Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT), Halim Iskandar, nomor urut 2 dari PKB, Dapil Jawa Timur VIII

6. Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Afriansyah Noor, nomor urut 1 dari PBB, Dapil Jawa Barat V

7. Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Angela Tanoesoedibjo, nomor urut 1 dari Perindo, Dapil Jawa Timur I

8. Wakil Menteri Dalam Negeri, Wempi Wetipo, nomor urut 1 dari PDIP, Dapil Papua Pegunungan

9. Wakil Menteri Perdagangan, Jerry Sambuaga, nomor urut 2 dari Golkar, Dapil Sulawesi Utara.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya