Berita

Wakil Ketua Umum MUI, Anwar Abbas/Net

Hukum

MUI Apresiasi Polri Tersangkakan Panji Gumilang

RABU, 02 AGUSTUS 2023 | 11:59 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Penetapan tersangka pengasuh Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang diapresiasi Majelis Ulama Indonesia (MUI).

"Saya memberikan apresiasi kepada pihak kepolisian yang telah melaksanakan tugasnya dengan baik dan profesional," tutur Wakil Ketua Umum MUI, Anwar Abbas kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (2/8).

Pihaknya menuturkan, Polri sebagai aparat penegak hukum telah melaksanakan tugas dan fungsinya dengan baik. Langkah Polri menetapkan Panji Gumilang sebagai tersangka juga akan meredam kegaduhan masyarakat yang sempat terganggu dengan kontroversi Ponpes yang ada di Indramayu, Jawa Barat itu.


"Apa yang dilakukan oleh Panji Gumilang tersebut telah menimbulkan keresahan, dan kegaduhan di tengah-tengah masyarakat," katanya.

Di sisi lain, MUI mengimbau kepada seluruh masyarakat agar menaruh kepercayaan tinggi kepada Polri dalam menangani sebuah perkara hukum.

"Percayakan kepada Polri agar kasus ini bisa secepatnya diserahkan kepada kejaksaan dan pengadilan, serta biarlah nanti hakim yang akan mengadili dan memutuskan perkara ini dengan seadil-adilnya," tutupnya.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya