Berita

Pertemuan antara Partai Demokrat dengan Partai Gerindra akan berlanjut/RMOL

Politik

Demokrat Akan Atur Waktu Pertemuan Lanjutan dengan Gerindra

KAMIS, 20 JULI 2023 | 22:47 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Setelah melangsungkan pertemuan tertutup di Kantor DPP Partai Demokrat, Jalan Proklamasi, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (20/7), partai berlambang bintang mercy itu memastikan bakal mengagendakan pertemuan lanjutan dengan DPP Partai Gerindra.

“Tentu pertemuan-pertemuan ini, antara Demokrat dan Gerindra, juga akan terjadi lagi ke depan,” kata Sekjen DPP Partai Demokrat, Teuku Riefky Harsya, saat jumpa pers usai pertemuan, Kamis (20/7).

Mengenai kapan pertemuan lanjutan itu digelar, Riefky mengatakan masih mencari waktu yang tepat bagi kedua parpol.


“Ya waktunya nanti akan dicocokkan,“ ujar Wakil Ketua Komisi I DPR RI ini.

Riefky menegaskan, meskipun kedua parpol telah mempunyai koalisi masing-masing, Demokrat di Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) bersama PKS dan Nasdem sementara Gerindra dengan PKB di Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR), namun komunikasi harus terus berjalan.

“Kenapa ini penting untuk kedua partai untuk terus berkomunikasi? Karena mengurus bangsa ini tentu tidak bisa dilakukan oleh salah satu atau salah dua partai politik saja. Tetapi butuh seluruh partai politik di Indonesia ini untuk menjaga proses demokrasi yang ada, yang akan kita hadapi dalam waktu tidak lama lagi,” pungkasnya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lampaui Ekspektasi, Ekonomi Malaysia Tumbuh 4,9 Persen di 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:16

Kuota Pembelian Beras SPHP Naik Jadi 25 Kg Per Orang Mulai Februari 2026

Sabtu, 17 Januari 2026 | 14:02

Analis: Sentimen AI dan Geopolitik Jadi Penggerak Pasar Saham

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:46

Hasto Bersyukur Dapat Amnesti, Ucapkan Terima Kasih ke Megawati-Prabowo

Sabtu, 17 Januari 2026 | 13:26

Bripda Rio, Brimob Polda Aceh yang Disersi Pilih Gabung Tentara Rusia

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:42

Sekolah Rakyat Jalan Menuju Pengentasan Kemiskinan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:16

Legislator Golkar: Isra Miraj Harus Jadi Momentum Refleksi Moral Politisi

Sabtu, 17 Januari 2026 | 12:14

Skandal DSI Terbongkar, Ribuan Lender Tergiur Imbal Hasil Tinggi dan Label Syariah

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:46

Harga Minyak Menguat Jelang Libur Akhir Pekan AS

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:35

Guru Dikeroyok, Komisi X DPR: Ada Krisis Adab dalam Dunia Pendidikan

Sabtu, 17 Januari 2026 | 11:24

Selengkapnya