Berita

Penyanyi asal Afrika Selatan, Pretty Yende yang akan menyanyi di penobatan Raja Inggris pada 6 Mei mendatang/Net

Dunia

Perdana, Penyanyi Afrika akan Tampil Solo di Penobatan Raja Inggris

KAMIS, 04 MEI 2023 | 09:03 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Untuk pertama kalinya dalam sejarah Kerajaan Inggris, seorang penyanyi asal Afrika diundang tampil solo di penobatan Raja Charles III pada 6 Mei mendatang.

Ia adalah Pretty Yende, penyanyi perempuan 38 tahun asal Afrika Selatan. Yende mendapat kesempatan emas untuk menyanyikan karya komposer Inggris Sarah Class di depan puluhan juta pemirsa televisi Inggris.

Dalam satu dekade terakhir, Yende banyak digemari karena telah tampil di beberapa gedung opera terbesar di dunia, dari Gedung Opera Metropolitan hingga Opera Paris, melalui La Scala di Milan.

Mengutip African News pada Kamis (4/5), Yende lahir pada tahun 1985 di sebuah kotapraja di Piet Retief, sebuah kota di timur Afrika Selatan yang saat itu masih berada di bawah kekuasaan apartheid.

Penyanyi Afrika itu masih tidak percaya dia diundang untuk bernyanyi pada penobatan Charles III.

Raja Inggris yang akan dilantik tersebut tahun lalu pernah mendengar Yende bernyanyi di Kastil Windsor  ketika ia masih menjadi Pangeran Wales.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya