Berita

Representative images/Net

Dunia

Denmark Akhiri Larangan Penjualan Senjata ke Arab Saudi dan UEA

SABTU, 11 MARET 2023 | 15:42 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Denmark mengakhiri larangan penjualan senjata kepada Arab Saudi dan Uni Emirat Arab, yang dulu diberlakukan pada 2018 dan 2019.

Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Lars Lokke Rasmussen, dengan mengatakan bahwa larangan yang diberlakukan setelah pembunuhan jurnalis Saudi Jamal Khashoggi dan dilatar belakangi perang Yaman itu akan dibatalkan.

“Anda bisa menjadi negara yang bermasalah di mata kami, tapi masih dapat memiliki kepentingan kebijakan keamanan yang sah,” kata Rasmussen, dimuat Anadolu Agency pada Sabtu (11/3).


Menurut Rasmussen, garisnya dan garis kedua negara itu harus ditempatkan di tempat yang sama dengan garis negara Eropa lainnya.

Akan tetapi, meski larangan senjata itu dibatalkan, Denmark akan tetap melakukan analisis negara, agar senjatanya tidak digunakan untuk menindas penduduknya sendiri, seperti dalam perang saudara.

Keputusan itu diambil karena saat ini pemerintah Denmark telah mengikuti kebijakan luar negerinya yang baru, yang menyerukan realisme pragmatis, yang sebelumnya menganut kebijakan luar negeri berbasis nilai.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Dokter Tifa Buka Pintu Perawatan Imun untuk Jokowi

Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06

Eggi dan Damai SP3, Roy Suryo dan Dokter Tifa Lanjut Terus

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45

Seskab Dikunjungi Bos Kadin, Bahas Program Quick Win hingga Kopdes Merah Putih

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35

Situasi Memanas di Iran, Selandia Baru Evakuasi Diplomat dan Tutup Kedutaan

Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20

Melihat Net-zero Dari Kilang Minyak

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53

SP3 Untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Terbit Atas Nama Keadilan

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48

Kebakaran Hebat Melanda Pemukiman Kumuh Gangnam, 258 Warga Mengungsi

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13

Musda Digelar di 6 Provinsi, Jawa Barat Tuan Rumah Rakornas KNPI

Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12

Heri Sudarmanto Gunakan Rekening Kerabat Tampung Rp12 Miliar Uang Pemerasan

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33

Ruang Sunyi, Rundingkan Masa Depan Dunia

Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17

Selengkapnya