Berita

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo/Net

Politik

Muslim Arbi: Ganjar Pranowo Rambutnya Putih, Tapi Sering Cengengesan

MINGGU, 27 NOVEMBER 2022 | 07:26 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Kriteria pemimpin memikirkan rakyat yang disampaikan oleh Presiden Joko Widodo, yakni rambut putih dan wajah berkerut dianggap tidak jelas tertuju kepada sosok siapa. Mengingat, hanya Presiden Soeharto yang mempunyai kriteria tersebut.

Direktur Gerakan Perubahan, Muslim Arbi mengatakan, kriteria yang disampaikan Jokowi di hadapan puluhan ribu relawannya yang tergabung dalam Gerakan Nusantara Bersatu di Gelora Bung Karno (GBK) pada Sabtu (26/11) tidak jelas tertuju kepada sosok siapa.

Bahkan, katanya, kriteria yang disebut Jokowi tidak cocok dengan Ganjar Pranowo yang katanya dijagokan maju sebagai capres penerusnya. Sekalipun hanya dia calon presiden dengan rambut putih lebih dominan.

"Tidak jelas siapa yang dituju. Kalau Ganjar rambutnya memang putih tapi wajah tidak berkerut. Malah sering cengengesan," ujar Muslim kepada Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (27/11).

Muslim melihat, usai pernyataan Jokowi itu, beredar foto seseorang yang memiliki rambut putih dan wajah berkerut. Publik mengenalnya adalah foto Soeharto.

"Kan (Soeharto) sudah sudah wafat dan mantan presiden, ndak mungkin. Kalau capres yang berambut putih selain Ganjar nggak ada. Anies, Prabowo, Puan, Airlangga nggak ada yang rambut putih," pungkas Muslim.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya