Berita

Foto: Istimewa

Politik

Isnandar: Ade Armando Terlalu Pede Bisa Diterima Massa yang Selama Ini Berseberangan

SELASA, 12 APRIL 2022 | 05:47 WIB

Peristiwa yang dialami Ade Armando merupakan sebuah tindakan yang tidak seharusnya terjadi di alam demokrasi dan peradaban yang bermartabat.

Terlepas dari posisi Ade Armando yang selama ini dikenal sebagai buzzer pemerintah, apa yang dialami Ade Armando di tengah demo BEM SI, Senin kemarin tidak bisa dibenarkan.

"Sebuah shock bagi kita menyaksikan seorang peserta demo seperti Ade Armando dihakimi oleh sesama peserta demo lainnya sampai babak-belur seperti itu," kata mahasiswa Post Graduate on Diplomacy, Universitas Paramadina, Isnandar dalam keterangan tertulisnya, Selasa (12/4).

Namun dilihat lebih jauh, Isnandar menilai penganiayaan hingga hampir ditelanjangi itu tak lepas dari aksi nekat Ade Armando.
Ade harusnya sadar, selama ini posisinya kerap berseberangan dengan masyarakat yang tak puas dengan kinerja pemerintah.

"Dia mungkin terlalu percaya diri dengan posisinya menentang penundaan pemilu. Dia (menganggap) akan mudah diterima massa yang lama sekali menjadi lawan dia. Egaliterianisme Ade Armando terimplementasikan secara berlebihan," tandasnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya