Berita

Pelaku pengeroyokan Ketua Umum DPP KNPI Haris Pertama/RMOLJakarta

Presisi

Polisi Enggan Spekulasi Soal Dalang Pengeroyokan Ketum KNPI

KAMIS, 24 FEBRUARI 2022 | 18:07 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya terus melakukan pengembangan dalam kasus pengeroyokan Ketua Umum DPP KNPI Haris Pertama.

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Tubagus Ade Hidayat menyatakan, jajarannya masih terus mendalami perilah dalang di balik aksi ini.

Tubagus menyatakan, keterangan pelaku yang sudah diamankan tidak bisa dijadikan dasar pengungkapan siapa dalang dalam aksi pengeroyokan ini, sebab selain berubah-ubah keterangan para pelaku, polisi juga belum menemukan fakta.

“Itu yang masih kami dalami karena keterangan itu tidak bisa dari keterangan lisan, enggak bisa. Kami harus ada faktanya, faktanya sedang kami gali, keterangan masih berubah-ubah dan belum didukung fakta,” kata Tubagus kepada wartawan di Polda Metro Jaya, Kamis (24/2).

Sehingga dengan begitu, kata Tubagus, pihaknya tidak ingin berspekulasi bahwa dalang dan aktor pengeroyokan ini apakah pelaku berinisial SS atau ada orang lain di atas SS yang menyuruh mereka.

“Itu sifatnya, nanti spekulasi nanti. Saya belum saatnya mengatakan itu setelah kalau misalnya analisa orang tanpa fakta, bolehlah omong apa saja. Cuma kan sata gak boleh ngomong begitu, kecuali ada faktanya,” beber Tubagus.


Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Sekda Jabar akan Tindak Pelaku Pungli di Masjid Raya Al Jabbar

Rabu, 17 April 2024 | 03:41

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

UPDATE

Tidak Balas Dendam, Maroko Sambut Hangat Tim USM Alger di Oujda

Sabtu, 27 April 2024 | 21:50

Move On Pilpres, PDIP Siap Hadapi Pilkada 2024

Sabtu, 27 April 2024 | 21:50

Absen di Acara Halal Bihalal PKS, Pengamat: Sinyal Prabowo Menolak

Sabtu, 27 April 2024 | 21:20

22 Pesawat Tempur dan Drone China Kepung Taiwan Selama Tiga Jam

Sabtu, 27 April 2024 | 21:14

Rusia Kembali Hantam Fasilitas Energi Ukraina

Sabtu, 27 April 2024 | 21:08

TETO Kecam China Usai Ubah Perubahan Rute Penerbangan Sepihak

Sabtu, 27 April 2024 | 20:24

EV Journey Experience Jakarta-Mandalika Melaju Tanpa Hambatan

Sabtu, 27 April 2024 | 20:18

Hubungan PKS dan Prabowo-Gibran, Ini Kata Surya Paloh

Sabtu, 27 April 2024 | 20:18

Gebyar Budaya Bolone Mase Tegal Raya, Wujud Syukur Kemenangan Prabowo-Gibran

Sabtu, 27 April 2024 | 19:28

Menuju Pilkada 2024, Sekjen PDIP Minta Kader Waspadai Pengkhianat

Sabtu, 27 April 2024 | 19:11

Selengkapnya