Berita

Presiden Joko Widodo/Repro

Politik

Pengamat: PDIP Harusnya Beri Tugas ke Jokowi untuk Ayomi Wong Cilik di Desa Wadas

RABU, 16 FEBRUARI 2022 | 10:53 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

PDI Perjuangan sudah seharusnya memberikan tugas kepada para kadernya untuk mengayomi masyarakat kecil alias "Wong Cilik", sesuai jargon yang melekat di partai tersebut selama ini. Di antara wong cilik yang harus diayomi saat ini adalah warga Desa Wadas, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah.

Pemberian tugas itu termasuk kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang notabene adalah kader PDIP. Bukan justru sebaliknya, PDIP seolah memilih bungkam melihat penindasan yang dialami warga Desa Wadas, yang dikepung dan diintimidasi aparat hanya karena menolak tambang andesit.

"Seharusnya PDIP beri Jokowi tugas yang mengayomi wong cilik. Kata Ibu Mega kan petugas partai harus taat perintah partai," kata Direktur Eksekutif Indonesia Political Review (IPR), Ujang Komarudin, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (16/2).

Menurut pengamat politik dari Universitas Al-Azhar Indonesia ini, apabila PDIP tegas dan pro terhadap wong cilik, maka Jokowi sudah seharusnya memberikan arahan yang jelas terkait gejolak di Desa Wadas.

"Jika PDIP beri arahan untuk Jokowi jelas, pasti gejolak Desa Wadas tidak terjadi," tuturnya.

"Wadas itu kan proyek strategis nasional, Jokowi harus tanggung jawab, tidak hanya berhenti di Ganjar," demikian Ujang Komarudin.

Populer

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

UPDATE

CASN jadi Korban Ketidakpastian Menteri PANRB

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:33

Sore Ini Prabowo Gelar Diskusi Panel Bareng Pimpinan Perguruan Tinggi

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:28

Pasar Masih Tegang, Yen dan Euro Tertekan oleh Dolar AS

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:21

Hendrik PH, Teman Seangkatan Teddy Masih Berpangkat Kapten

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:14

Emas Spot Berkilau di Tengah Ketidakpastian Tarif

Kamis, 13 Maret 2025 | 09:07

Kegiatan di Vihara Kencana Langgar SKB Dua Menteri dan Perda Tibum

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:56

Bamus Betawi dan Bamus Suku Betawi Sama-sama Terima Hibah Rp8 Miliar

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:28

Febri Diansyah Harus Jaga Etika saat Bela Hasto

Kamis, 13 Maret 2025 | 08:10

Kapolri Mutasi 1.255 Pati-Pamen, 10 Polwan Jabat Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:59

10 Kapolda Diganti, Siapa Saja?

Kamis, 13 Maret 2025 | 07:47

Selengkapnya