Berita

Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI)/Net

Politik

Tidak Cerminkan Kepemudaan, Andriyana: Mustahuddin Ketuaan Jadi Plt Ketum KNPI

SENIN, 08 MARET 2021 | 22:52 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Dukungan kepada Haris Pertama untuk terus memimpin Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) terus berdatangan.

Dukungan semakin massif karena setelah Haris dinyatakan dicopot sebagai ketua umum kemudian ditunjuk Mustahuddin Wandy sebagai pelaksana tetap (Plt).

Mantan Ketua Umum Pengurus Pusat Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PP KAMMI) Andriyana menegaskan, mendukung penuh Haris Pertama sebagai Ketua Umum DPP KNPI yang sah sesuai Kongres KNPI Pemuda ke-XV di Bogor, Jawa Barat.


Menurutnya, penunjukan Mustahuddin Wandy sebagai Plt Ketua Umum DPP KNPI Periode 2018-2021 adalah tidak sah. Selain itu, usia Mustahuddin sudah di atas 40 tahun dan tidak mewakilkan kepemudaan.

“Karena yang pertama, penetapan plt tidak sepengetahuan OKP. Sedangkan yang kedua tidak mencerminkan semangat kepemudaan. Karena umur Mustahuddin  tidak lagi muda, harusnya jadi guru anak muda aja,” ujar Andriyana kepada wartawan, Senin (8/3).

Andriyana yang juga Wakil Ketua Umum DPP KNPI ini menegaskan, akan mendukung penuh Haris Pertama sebagai ketua umum serta menolak hasil rapat pleno di Hotel Ritz Carlton.

“Saya sebagai perwakilan KAMII di KNPI tetap mengangggap Haris Pertama sebagai ketua umum,” tandasnya.

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Pembangunan Gerai KDKMP di Tubaba Terkendala Masalah Lahan

Rabu, 07 Januari 2026 | 03:59

KDKMP Butuh Ekosistem Pasar Hingga Pendampingan Berkelanjutan

Rabu, 07 Januari 2026 | 03:43

Ziarah ke Makam Ainun Habibie

Rabu, 07 Januari 2026 | 03:23

Ketidaktegasan Prabowo terhadap Jokowi dan Luhut jadi Sumber Kritik

Rabu, 07 Januari 2026 | 02:59

Implementasi KDKMP Masih Didominasi Administrasi dan Kepatuhan Fiskal

Rabu, 07 Januari 2026 | 02:42

Aktivis Senior: Program MBG Simbol Utama Kebijakan Pro-Rakyat

Rabu, 07 Januari 2026 | 02:20

Kontroversi Bahlil: Anak Emas Dua Rezim

Rabu, 07 Januari 2026 | 01:53

Rosan Ungkap Pembangunan Kampung Haji Baru Dimulai Kuartal Empat 2026

Rabu, 07 Januari 2026 | 01:41

Tim Gabungan Berjibaku Cari Nelayan Hilang Usai Antar ABK

Rabu, 07 Januari 2026 | 01:24

Pemerintah Harus Antisipasi Ketidakstabilan Iklim Ekonomi Global

Rabu, 07 Januari 2026 | 01:02

Selengkapnya