Berita

Ilustrasi

Politik

Jokowi Teken UU Cipta Kerja, Anak Buah Sri Mulyani Teringat Pada UU Pengampunan Pajak

SELASA, 03 NOVEMBER 2020 | 13:43 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Presiden Joko Widodo akhirnya meneken omnibus lawa UU cipta kerja di tengah beragam aksi penolakan dari sejumlah elemen masyarakat.

Dalam beleid yang ditandatangani, tercatat sebagai UU 11/2020 tentang Cipta Kerja. Draf UU Cipta Kerja tersebut pun bisa diakses publik di situs resmi Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg).

Staf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo mengatakan, dengan ditekennya UU Cipta Kerja dia teringat dengan Undang Undang tentang Pengampunan Pajak atau tax amnesty.

“Akhirnya UU Cipta Kerja ditandatangani presiden menjadi UU 11/2020 tentang Cipta Kerja. Saya jadi ingat UU 11/2016 tentang Pengampunan Pajak,” ujar Prastowo lewat akun media sosialnya, Selasa (3/11).

Dia berharap, dengan lahirnya UU Cipta Kerja tersebut dapat berguna bagi masyarakat dan diimplementasikan dengan baik.

“Semoga segala niat dan tujuan baik dapat diimplementasikan dengab baik, demi kebaikan publik. Selamat berdiskursus!,” tandasnya.

Sebelumnya, kebijakan tax amnesty menuai kontroversi di kalangan masyarakat. Pasalnya, undang-undang tersebut semula memiliki tujuan untuk meringankan beban para pemberi pajak, malah justru dianggap memberikan karpet merah kepada konglomerat pengemplang pajak.

Namun, hingga kini tax amnesty tersebut belum menarik perhatian para konglomerat untuk mendeklarasikan hartanya lewat pajak.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pilkada 2024 jadi Ujian dalam Menjaga Demokrasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:52

Saling Mengisi, PKB-Golkar Potensi Berkoalisi di Pilkada Jakarta dan Banten

Sabtu, 04 Mei 2024 | 23:26

Ilmuwan China Di Balik Covid-19 Diusir dari Laboratoriumnya

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:54

Jepang Sampaikan Kekecewaan Setelah Joe Biden Sebut Negara Asia Xenophobia

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:43

Lelang Sapi, Muzani: Seluruh Dananya Disumbangkan ke Palestina

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:35

PDIP Belum Bersikap, Bikin Parpol Pendukung Prabowo-Gibran Gusar?

Sabtu, 04 Mei 2024 | 22:16

Demonstran Pro Palestina Capai Kesepakatan dengan Pihak Kampus Usai Ribuan Mahasiswa Ditangkap

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:36

PDIP Berpotensi Koalisi dengan PSI Majukan Ahok-Kaesang di Pilgub Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 21:20

Prabowo Akan Bentuk Badan Baru Tangani Makan Siang Gratis

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:50

Ribuan Ikan Mati Gara-gara Gelombang Panas Vietnam

Sabtu, 04 Mei 2024 | 20:29

Selengkapnya