Berita

Budi Karya Sumadi/RMOL

Nusantara

Sistem One Way Akan Diberlakukan Selama Tiga Hari Pada Arus Balik Lebaran

SELASA, 04 JUNI 2019 | 06:32 WIB | LAPORAN:

Sebagai upaya untuk menghindari lonjakan penumpang selama arus balik pasca Lebaran 2019, Kementerian Perhubungan kembali mempersiapkan skenario satu arah atau one way selama tiga hari.

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, pihaknya memperkirakan arus balik Lebaran di tanggal 7, 8, 9 Juni, dengan puncak arus balik diperkirakan jatuh pada tanggal 8 dan 9 Juni.

"Oleh karenanya saya minta kepada teman-teman di Jasa Marga, Pak Dirjen dan beberapa stakeholder di sana tentunya dengan Kakorlantas agar mempersiapkan dengan baik," ujar Budi di Posko Nasional Kementerian Perhubungan (Kemhub), Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, (3/6).

Budi menambahkan, persiapan penting mengingat pihaknya mengubah strategi one yang semula dua hari menjadi tiga hari.

"Yang penting adalah bagaimana kita melakukan one way kemungkinan akan kita lakukan tiga hari, semula dua hari, tapi kita serahkan kepada kakorlantas," tuturnya.

Populer

Bahlil Ketum Golkar Kalah Trending Azizah Andre Rosiade Selingkuh

Rabu, 21 Agustus 2024 | 00:00

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Hasil Munas Digugat, Bahlil Lahadalia Bisa Batal jadi Ketum Golkar

Jumat, 23 Agustus 2024 | 20:11

Senior Golkar Mulai Kecewa pada Kepengurusan Bahlil

Sabtu, 24 Agustus 2024 | 19:02

Inilah Susunan Pengurus Golkar Periode 2024-2029, Tak Ada Jokowi dan Gibran

Kamis, 22 Agustus 2024 | 15:58

Anies Tak Bisa Didikte Diduga Jadi Alasan PDIP Batal Umumkan Cagub

Selasa, 27 Agustus 2024 | 08:15

Usung Ahok Lebih Untungkan PDIP Ketimbang Anies

Minggu, 25 Agustus 2024 | 08:43

UPDATE

Dugaan Korupsi Jalan Toba Samosir, Anggota DPRD Sumut jadi Tersangka

Jumat, 30 Agustus 2024 | 21:59

Bawaslu RI: Pengganti Azlansyah di Bawaslu Medan Segera Diumumkan

Jumat, 30 Agustus 2024 | 21:41

Kunjungan Paus Fransiskus Pertanda Toleransi Beragama Makin Baik

Jumat, 30 Agustus 2024 | 21:38

Ucok Kardon: Infrastruktur Sumut Memprihatinkan, Terutama di Kota Medan

Jumat, 30 Agustus 2024 | 21:06

Rapimnas Gerindra Jadi Ajang Konsolidasi Internal, Prabowo Bakal Diminta Lanjut Ketum

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:54

Demi Kenyamanan Warga, Wali Kota Medan Ambil Alih Perbaikan Tiga Jalan Provinsi Sumut

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:24

Pilkada 2024 Diprediksi Tetap Kondusif

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:17

Panwascam Didorong Rajin Sosialisasi Cegah Golput di Jakarta

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:17

Jelang IAF dan HLF MSP Bali, Polri: Tunjukkan Indonesia Negara Aman

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:16

Jalani Tes Kesehatan, Rico Waas Yakin Kondisi Kesehatannya Bagus

Jumat, 30 Agustus 2024 | 20:13

Selengkapnya