Berita

Foto:RMOL

Nusantara

MUDIK LEBARAN

Lima Jam, 40 Ribu Kendaraan Pemudik Melintas Di Jalur Arteri Kalimalang

JUMAT, 31 MEI 2019 | 10:34 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Sebanyak 40 ribu kendaraan melintasi di jalur arteri Kalimalang, Kota Bekasi sejak Kamis (30/5) petang hingga Kamis (30/5) malam.

Kepala Pospol Simpang BCP Satuan Lalulintas Polres Metro Bekasi Kota, AKP Suryono mengatakan, sejak pukul 18.00 WIB kendaraan pemudik sudah mulai meningkat hingga malam. Peningkatan tersebut drastis dibanding malam sebelumnya.

"Tadi abis buka (puasa) sudah terlihat padat kendaraan pemudik. Hingga tadi jam 11 (malam) sudah sampai sekitar 40 ribu kendaraan pemudik," ucap AKBP Suryono kepada Kantor Berita Politik RMOL, Kamis malam.

Dimana, sebanyak 39 ribu kendaraan roda dua dan sebanyak 1.200 kendaraan roda empat telah melintas di jalur arteri Kalimalang, Kota Bekasi selama lima jam terakhir.

Terlihat kendaraan pemudik melintas di jalur arteri Kalimalang Kota Bekasi menuju ke daerah Cikarang, Kabupaten Bekasi. Dimana, jalur tersebut merupakan akses menuju daerah Jawa Tengah maupun Jawa Timur. Kendaraan masih terlihat didominasi oleh kendaraan roda dua.

Populer

Beredar Kabar, Anies Baswedan Besok Didaftarkan 4 Parpol ke KPU

Rabu, 28 Agustus 2024 | 18:10

Hasil Munas Digugat, Bahlil Lahadalia Bisa Batal jadi Ketum Golkar

Jumat, 23 Agustus 2024 | 20:11

Senior Golkar Mulai Kecewa pada Kepengurusan Bahlil

Sabtu, 24 Agustus 2024 | 19:02

Inilah Susunan Pengurus Golkar Periode 2024-2029, Tak Ada Jokowi dan Gibran

Kamis, 22 Agustus 2024 | 15:58

Anies Tak Bisa Didikte Diduga Jadi Alasan PDIP Batal Umumkan Cagub

Selasa, 27 Agustus 2024 | 08:15

Usung Ahok Lebih Untungkan PDIP Ketimbang Anies

Minggu, 25 Agustus 2024 | 08:43

Kabar Anies Batal Diusung PDIP, Djarot: Karena Ada Aspirasi dari Bawah

Senin, 26 Agustus 2024 | 19:02

UPDATE

Investor Kripto Galang Dana untuk Dukung Kamala Harris di Pilpres AS

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 08:00

Wamen Suahasil: Kelompok Kelas Menengah Penting untuk Perekonomian Indonesia

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 07:45

Wall Street Menguat: Dow Jones Catat Rekor Baru

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 07:38

Sering Jadi Tempat Curhat Warga Jakarta Bikin Anies Menyesal Tak Bisa Maju Pilkada

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 07:17

Naik 7 Persen Produksi Batu Bara BUMI Capai 37,7 Juta Metrik Ton di Semester I - 2024

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 07:00

Diharapkan PDIP Jadi Timses Pramono-Rano, Anies: Kita Lihat

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 06:46

Beredar Susunan Kabinet Prabowo-Gibran, Begini Jawaban Gerindra

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 06:24

Gara-gara Udeng, Rm Fadjar jadi Tak Sempat Makan

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 05:58

Koalisi Partai Non-Parlemen Cabut Dukungan bagi Novriwan-Nadirsyah

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 05:42

Diusung Koalisi Besar, Paslon Afif-Husein Optimistis Raih 81 Persen

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 05:22

Selengkapnya