Berita

Saifullah Yusuf/Net

Nusantara

Gus Ipul Jabat Komut PTPN X, Adakah Kaitan Dengan Pilpres?

SENIN, 06 MEI 2019 | 15:54 WIB | LAPORAN:

Bekas Wakil Gubernur Jawa Timur, Saifullah Yusuf (Gus Ipul) beralih jadi petani tomat setelah kalah merebut kursi gubernur dari Khofifah Indar Parawansa dalam perhelatan Pilgub Jatim 2018 lalu.

Namun siapa sangka, selain profesi baru mantan Ketua Umum GP Ansor itu kini juga tercatat sebagai Komisaris Utama di PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X.

Berdasarkan keterangan yang dimuat di laman Ptpn10.co.id, Gus Ipul resmi menduduki jabatan strategis di perusahaan BUMN ini sejak 18 Maret 2019.


"Sudah lama itu (menjabatnya)," kata Gus Ipul seperti dimuat RMOL Jatim (RMOL Network) beberapa waktu lalu.

Sementara itu, menanggapi beragam isu jabatan komutnya berkaitan Pilpres 2019, Gus Ipul tegas membantah.

"Tidak benar, karena itu sebelum Pilpres," ujar wakil ketua PBNU ini.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

SETARA Institute: Libatkan TNI Berantas Terorisme, Supremasi Sipil Terancam

Senin, 19 Januari 2026 | 16:15

KPK Amankan Uang Ratusan Juta saat OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:11

Kemenkum Harus Aktif Awasi Transisi KUHP

Senin, 19 Januari 2026 | 16:07

KPK Benarkan Tangkap Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:01

Noel Cs Didakwa Terima Rp6,52 Miliar Hasil Pemerasan Sertifikasi K3

Senin, 19 Januari 2026 | 15:54

Ada Peluang Revisi UU Pemilu Pakai Metode Omnibus

Senin, 19 Januari 2026 | 15:46

Jangan Batasi Ruang Belajar dan Kerja Diaspora

Senin, 19 Januari 2026 | 15:40

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Penundaan Revisi UU Pilkada Bisa Picu Persoalan Baru

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Pembahasan Revisi UU Pemilu Dibagi Dua Tahapan

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Selengkapnya