Tadabbur-Renungan Kemerdekaan

Selasa, 14 Juni 2016, 22:37 WIB
Tadabbur-Renungan Kemerdekaan
Fraksi PKS DPR RI menyelenggarakan acara Tadabbur dan Renungan untuk memperingati dan mensyukuri Proklamasi Kemerdekaan RI di gedung Parlemen, Senayan, Jakarta (Selasa, 14/6).

Acara ini digelar mengingat hari kemerdekaan pada 17 Agustus 1945 bertepatan dengan 9 Ramadhan 1437 H yang jatuh hari ini. Tampak hadir di antaranya Ketua Fraksi PKS, Jazuli Juwaeni dan Wakil Ketua MPR RI, Dr Hidayat Nur Wahid MA. FPKS

Temukan berita-berita hangat terpercaya dari Kantor Berita Politik RMOL di Google News.
Untuk mengikuti silakan klik tanda bintang.

ARTIKEL LAINNYA