Berita

Kontruksi runtuh di Pondok Pesantren Al Khoziny di Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur. (Foto: Dok. Basarnas)

Nusantara

Tim Gabungan Evakuasi Korban Runtuhan Bangunan Pondok Pesantren di Sidoarjo

SENIN, 29 SEPTEMBER 2025 | 20:10 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Basarnas Surabaya mengerahkan 2 tim dengan 13 personil untuk proses evakuasi di Pondok Pesantren Al Khoziny di Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur, yang runtuh pada Senin sore, 29 September 2025.

Tim pertama yang tiba segera melakukan assessment awal di lokasi kejadian. 

Usai melakukan assessment, tim SAR gabungan mendapati adanya tanda-tanda dua korban dalam keadaan selamat di bawah reruntuhan. 


Lalu, tim kedua tiba dengan bantuan peralatan tambahan dan tim SAR gabungan, langsung melakukan pembukaan akses dengan menggunakan peralatan ekstrikasi. 

Sejauh ini, kata Kepala Kantor SAR Surabaya Nanang Sigit, jumlah santri yang sudah berhasil dievakuasi dari reruntuhan mencapai empat orang.

"Hingga saat ini tim SAR gabungan masih berupaya melakukan evakuasi," ujar Sigit.

Sebelumnya informasi yang didapat kejadian ini bermula saat dilakukan pengecoran di lantai 4 pada Senin pagi. 

Diduga pondasi tidak kuat sehingga bangunan dari lantai 4 runtuh hingga lantai dasar.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya